Sabtu, 12 Oktober 2013

Cara membuat hasil scan menjadi text

Pasti saat anda menscan suatu dokumen pasti hasilnya adalah suatu foto bukan? Anda dapat merubahnya menjadi sebuh text asalkan di dokumen yang anda scan ada sebuah tulisan dan tulisan itu dapat dibaca dengan jelas.


Baiklah ini langsung saja:
  1. Silahkan anda scan dahulu seperti koran, majalah, atau artikel yang lain.
  2. Setelah scan simpan hasil dokumen yang anda tadi scan.
  3. Download software OCR DISINI
  4. Kemudian instal seperti biasa
  5. Klik open lalu pilih dokumen yang tadi anda scan
  6. Kemudian klik icon OCR untuk memulai
  7. Lalu di bagian kanan akan muncul textnya 
selamat mencoba , dan semoga bisa bermanfaat bagi temen-temen sekalian,..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar